Domba ,KKN Umus Membantu Usulan Prioritas Bumdes Banjaratma - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Breaking

Home Top Ad

Post Top Ad

Kamis, 06 Februari 2025

Domba ,KKN Umus Membantu Usulan Prioritas Bumdes Banjaratma

 

Musyawarah Penetapan APBdes Banjaratma ,salah satunya anggaran untuk Bumdesma Banjaratma (05/02/25)

Bregasnews.com - Bumdes Puspanagari Banjaratma adalah Bumdes dengan status berkembang dan berbadan hukum, kali ini bekerja sama dengan KKN Domba UMUS merumuskan program kerja tahun 2025 yang diselaraskan dengan program strategis nasional seperti Ketahanan pangan dan Makan Gratis bergizi.


Diharapkan memang Bumdes sebagai salah satu alternafiv sebagai solusi perputaran ekonomi dan keuangan untuk masyarakat desa.sehingga ekonomi masyarakat desa dapat berkembang.bicara program ketahanan pangan ,kali ini bumdes mengusulkan untuk memelihara kambing,ayam pedaging dan ayam petelur.kendati bumdes banjaratma ini sudah mempunyai alokasi tempat yang memadai dan hanya tinggal perancangan untuk pendanaan saja,karena diharapkan akan bisa menyalurkan tenaga kerja dari masyarakat desa agar dapat ikut berkontribusi sebagai pekerja pemelihara ternak tersebut.


Dengan kaitan untuk program Makan Gratis Bergizi,maka alur ketahanan pangan ini selaras dengan program BGN yaitu MGB (Makan Gratis Bergizi )walau memang baru memulai dan memerlukan mata rantai yang Panjang,namun hal ini mejadi program berterusan yang akan menjadi siklus baik antara petani ,peternak dan catering rumahan atau ibu Ibu PKK dan karang taruna.


Endang rokhati sebagai kepala desa banjaratma mengatakan ,bahwa ini inde brilian yang belum terealisasi,tuturnya saat ditemui.segera diadakan musyawarah agar dapat terlaksana dengan baik,sambal menunggu Program Makan Gratis bergizi terealisasi dan dapat segera menggulirkan ekonomi masyarakat banjaratma.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Iklan Disewakan

Laman