Demi Suksenya TMMD Danramil Banjarharo Terus Kondisikan Lapangan - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Breaking

Home Top Ad

Post Top Ad

Sabtu, 14 Oktober 2017

Demi Suksenya TMMD Danramil Banjarharo Terus Kondisikan Lapangan


Brebes, bregasnews.com - Sejak dideklarasikan bahwa TMMD Reguler ke-100 Kodim 0713/Brebes, di Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo, Danramil 04/Banjarharjo, Kapten Inf. Hartoyo sudah hampir satu bulan ini disibukan dengan segala persiapan.

Mulai dari sosialisasi, dimana Kapten Inf. Hartoyo nantinya akan didapuk menjadi Danki Satgas TMMD, mengkondisikan lapangan dan terus mensosialisasikan program tersebut. 

"Warga harus paham betul, sehingga nantinya warga masyarakat akan berperan penuh pada TMMD, baik di kegiatan fisik dan fisik," tandasnya. Apalagi, lanjut Danramil Banjarharjo, selama pelaksanaan TMMD Reguler, selama satu bulan penuh para pasukan akan tinggal di rumah-rumah warga, sehingga butuh pengkondisian dan sosialisasi yang benar-benar matang.  "Mudah-mudahan nanti semuanya bisa berjalan lancar," harap Kapten Inf. Hartoyo.  (Tris)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Iklan Disewakan

Laman