Kini sejumlah personil Kodim Brebes, yakni Bati Bakti TNI Ster Kodim setempat, Batiops Dim 0713/Brebes, Serma Antok , termasuk Babinsa Cikuya, Koptu Arif, terus menyisir lokasi RTLH yang akan direhab tersebut .
''Kami harus cek point to point rumah yang masuk program rehab RTLH di TMMD Reguler ini. Termasuk tentukan ketepatan koordinat dari masing-masing posisi rumah tersebut. Data ini harus lengkap dan nantinya akan terpajang di Kotis termasuk perkembangan proses rehab akan diadministrasikan,'' jelasnya. (pendim Brebes)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar