Diserahkan, Sambungan Listrik ke Warga Sasaran TMMD - bregasnews.com - Koran Online Referensi Berita Pantura

Breaking

Home Top Ad

Post Top Ad

Minggu, 15 Oktober 2017

Diserahkan, Sambungan Listrik ke Warga Sasaran TMMD

BREBES - Diluar dugaan, besamaan dengan upacara pembukaan TMMD Reguler ke - 100 Kodim 0713/Brebes sejumlah warga di desa sasaran TMMD tersebut, yakni Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo menerima bantuan sambungan listrik.

Tercatat, ada 14 rumah warga desa sasaran yang mendapat bantuan sambungan listrik rumah. Bantuan dari ESDM Provinsi Jawa Tengah, yang secara simbolis diserahkan oleh Wakil Gubernur Jawa Tengah, Heru Sujatmiko. Diharapkan, dengan bantuan itu bisa membantu warga yang hingga saat ini rumahnya belum tersambung listrik. (pendim Brebes)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Iklan Disewakan

Laman