BREBES Ini kegembiran yang dirasakan oleh tiga bocah, Silvi, Okta dan Riski, asal Desa Cikuya, Kecamatan Banjarharjo. Meski saat lebaran hanya tinggal di rumah saja bersama Mbah, namun gambaran sebentara lagi rumahnya akan menjadi bagus akan terwujud.
Ya, rumah nenek tiga bocah itu termasuk salah satu dari puluhan warga Desa Cikuya yang akan direhab Satgas TMMD dalam gelaran TMMD Reguler ke Brebes - 100 Kodim Brebes. Saat ini ke dua orang tuanya masih berada di luar kota, dan diperkirakan sepekan setelah lebaran baru akan kumpul dengan mereka.
''Terimakasih Pak Tentara, rumah nenek saya akan dibangund alam kegiatan TMMD ini. Nantinya saya akan tinggal di rumah yang bagus, minimal layak dan memenhui unsur kesehatan,'' ungkap Silvi, ketika angggota tim Pendim Brebes menyempatkan silahturahmi ke rumahnya, baru-batu ini. *)
Post Top Ad
Minggu, 22 Oktober 2017
Home
_Kodim 0713/Brebes
A22kedua
Berita
Brebes
Liputan Khusus TMMD
'' Dibangun Tentara Rumah Saya Jadi Bagus ''
'' Dibangun Tentara Rumah Saya Jadi Bagus ''
Tags
# _Kodim 0713/Brebes
# A22kedua
# Berita
# Brebes
# Liputan Khusus TMMD
Share This
About Bregas News
Liputan Khusus TMMD
Label:
_Kodim 0713/Brebes,
A22kedua,
Berita,
Brebes,
Liputan Khusus TMMD
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Post Bottom Ad
Iklan Disewakan
Tentang Bregasnews
Media Informasi seputar Brebes, Tegal, Slawi dan Penyalur Suara Publik. Melayani Pembuatan Website dan Sistem Informasi Berbasis IT. Free Konsultasi IT. Hubungi 085742226600
Tidak ada komentar:
Posting Komentar